ANALISIS STRATEGI PEMASARAN TERHADAP PENJUALAN KIPANG KACANG SANJAI DI KOTA BUKITTINGGI

Dian Rahmawaty, Nurfitriyenny Nurfitriyenny, Diah Permata

Abstract

Within the company, strategy is a process that plays an important role in companies that market goods and services to consumers because every company has the same opportunities in producing goods and services. So that there can be competition between companies and competitors in seizing the market. In addition, marketing serves to close the distance between producers and consumers. The purpose of this study was to determine the effective marketing strategy used by Kipang Kacang Sanjai in increasing its sales. This research was conducted in Bukittinggi, precisely in the Sanjai area. The data used in this study is primary data, namely data obtained directly from the Kipang Kacang Sanjai. As for the data analysis method using SWOT analysis. From the results of the research that has been done, the authors can conclude that in order to increase sales in the Kipang Kacang Sanjai business, it can be done by utilizing the SO (Strenghts-Opportunity) strategy, namely by maximizing strengths and taking advantage of existing opportunities, namely: Utilizing suppliers who offer raw materials (cheapest) in order to be able to sell products at a low selling price, utilize superior products that are free of preservatives to be promoted during Eid and wedding parties, take advantage of existing facilities outside to improve the company's image to be even better.

 

Keywords: marketing mix; strategy; SWOT analysis

 

Didalam perusahaan, strategi merupakan proses yang memegang peranan penting terhadap perusahan yang memasarkan barang dan jasa kepada konsumen karena setiap perusahaan mempunyai peluang yang sama dalam memproduksi barang dan jasa. Sehingga dapat terjadinya persaingan antara perusahaan dengan competitor dalam merebut pasar. Selain itu pemasaran berfungsi untuk mendekatkan jarak antara produsen dan konsumen. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi pemasaran yang efektif dipakai oleh Kipang Kacang Sanjai dalam meningkatkan penjualannya. Penelitian ini dilaksanakan di Bukittinggi tepatnya di daerah Sanjai. Adapun data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah Data primer yaitu data yang diperoleh langsung dari pihak Kipang Kacang Sanjai. Sedangkan untuk metode analisa data dengan menggunakan Analisa SWOT. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan maka penulis dapat  menyimpulkan bahwa untuk dapat meningkatkan penjualan pada usaha Kipang Kacang Sanjai dapat dilakukan dengan cara memanfaatkan strategi SO (Strenghts-Opportunity) yaitu dengan cara memaksimalkan kekuatan dan memanfaatkan peluang yang ada yakni: Memanfaatkan pemasok yang menawarkan bahan baku (termurah) agar bisa menjual produk dengan harga jual murah., memanfaatkan produk unggul yang bebas bahan pengawet untuk dipromosikan saat lebaran dan pesta pernikahan, memanfaatkan sarana-sarana yang ada diluar untuk menigkatkan image perusahaan agar lebih baik lagi.

Kata Kunci: Strategi, Maketting Mix, Analisis SWOT

Full Text:

PDF

References

Assauri, Sofyan. 2008. Manajemen Pemasaran, edisi kesatu, cetakan kesembilan. Jakarta: Raja Gravindo

Djaslim, Saladin. 2003. Manajemen Pemasaran. Bandung: Linda Karya

Fiquera, Thomas. 2011. Wisdom From The Ancient. Jakarta: Elex Media Computindo

Johnson, D. W and Scholes, K. 2005. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Bumi Aksara

Kotler, Philip. 2004. Prinsip Prinsip Marketing, edisi ketujuh. Jakarta: Salemba Empat

Kotler dan Keller. 2007. Manajemen Pemasaran, jilid 2. Jakarta: Indeks

Peter, J. Paul and Jerry C. Olson. 2002. Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Andi

Rangkuti, Freddy. 2000. Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisinis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Rangkuti, Freddy. 2005. Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisnis. Jakarta: Gramedia Pustaka

Rangkuti, Freddy. 2006. Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisinis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Rangkuti, Freddy. 2010. Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisinis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Rangkuti, Freddy. 2011. SWOT Balanced Scorecard. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Sekaran, Umar. 2008. Research Methdos for Business buku2, edisi 4. Jakarta: Salemba Empat

Suntoyo, Danang. 2014. Dasar Dasar Manajemen Pemasaran, Cetakan Ketiga. Jakarta: CAPS

Refbacks

  • There are currently no refbacks.